Pagi masbro..
New Honda CB150R edisi 2019 yang baru saja dirilis oleh Astra Honda Motor, memang secara visual nggak kelewat drastis ubahannya. Simak saja, penampilan fisiknya yang relatif kalem, nggak ada ubahan ekstrim dari versi sebelumnya. Justru, yang ada penambahan beberapa fitur yang belum diaplikasi pada motor sekelas, di pasar tanah air.
Salah satunya, adalah hadirnya sistem rem anti ngunci alias ABS serta lampu hazard otomatis yang dinamai ESS. Fitur ini, kayaknya memang baru pertama kali di tanah air. Yang sudah ada dan mulai jamak dijumpai di motor lokal baik model skutik maupun motorsport, lampu darurat alias hazard dengan tombol manual khusus, terpasang di setang.
Sistem ESS Continue reading