Honda Dream Cup 2019 seri 2 Malang

Pagi masbro..

Akhir pekan ini, Sabtu – Minggu 14 – 15 September 2019, pabrikan berlogo sayap tunggal, Honda, menggelar even balap satu merk alias one make race bertajuk Honda Dream Cup seri 2 di kota Malang.

Even balap, yang sebenarnya nggak hanya balap saja sih, rutin dihelat beberapa seri dalam setahun. Ajang balap, termasuk mengakomodir generasi muda penyuka adu kecepatan di tempat yang tepat, yaitu sirkuit, bukan jalan umum.

Selain menyalurkan hobi balap, banyak tim-tim balap baru yang bermunculan dalam even ini. Termasuk, ‘bergentayangan’ para pencari bakat dari tim balap besar, yang mencari bibit ungul, pembalap muda yang kaya talenta. Maklum, ada kelas khusus pelajar nih, yang jelas diikuti pembalap muda. Bibit unggul untuk masa depan nih

Selain balap dengan beragam kelas sebagaimana tercantum diatas, ada banyak acara juga didalamnya. Mulai gathering komunitas, kompetisi gymkhana, lomba modifikasi sampe acara testride dengan menyiapkan beragam motor Honda terbaru, termasuk Honda ADV150.

Noh, seru kan? Yuk, merapat yang dekat

Semoga berguna

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s