Tangguhnya sopir chasis bus/truk ini

Pagi masbro…apa kabar?

Pasti, sudah sering tahu ya, kendaraan roda 4 atau lebih, yang masih telanjang? Maksudnya, masih hanya terdiri dari chasis/sasis/rangka dan mesin saja? Kalau di daerah saia sih, istilahnya mobil chasis. Kebetulan, di Malang, ada beberapa karoseri bus dan truk, sehingga lumayan sering lihat, ini kendaraan wira-wiri di jalanan, malah sering barengan kalo berangkat kerja pagi-pagi.

chasis-trukSeperti yang saia temui beberapa waktu lalu. Rombongan mobil chasis, ada Continue reading